Rabu, 19 November 2025


Jagat maya pun ramai dibanjiri komentar yang pedas. Bahkan semua grup lokal Pati yang ada di media sosial (medsos) Facebook, ramai membicarakan hal tersebut. Mereka pun menuntut LI ditutup.

Seperti dalam grup Komunitas Anak Asli Pati, akun atas nama @Ali Rosengga mengunggah pernyataan yang keras. Dia menyinggung keberadaan Lorong Indah yang masih buka.

"Klo kita tdk boleh keluar mlm, tapi semua hiburan malam, termasuk LI, harus tutup semua," tulisnya.

[caption id="attachment_195418" align="aligncenter" width="880"] Hasil tangkap layar unggahan warganet Pati di media sosial Facebook (MURIANEWS/Cholis Anwar)[/caption]

Unggahan Ali Rosengga itu mendapatkan banyak komentar dari warganet. Sebagian besar dari mereka banyak yang mendukung. Namun, ada juga yang bernada sinis.

Kemudian dalam grup Kumpulan Anak Asli Pati, ada juga yang mengunggah foto kondisi LI yang masih legang. Akun atas nama @Bayu Seto menuliskan kegelisahannya terkiat pemberlakuan jam malam.
Kemudian dalam grup Kumpulan Anak Asli Pati, ada juga yang mengunggah foto kondisi LI yang masih legang. Akun atas nama @Bayu Seto menuliskan kegelisahannya terkiat pemberlakuan jam malam.Ndek bnegi bar ko kene aku lur.. salae dolanan nok alun2 dikon budal. Ganti budal rene ah seng aman 24 jam ora diparani satpol pp koyok nek alun2. Penting nganggo masker, nek nyanyi maskere yo dicopot a.Jika diartikan ”tadi malam saya habis dari sini (LI). Karena main di Alun-alun disuruh bubar. Kemudian berangkat ke LI yang aman 24 jam dan tidak didatangi Satpol PP seperti di alun-alun. Penting pakai masker, kalau nyanyi ya maskernya dibuka," tulisnya.Unggahan Bayu Seto yang disertai gambar aktivitas LI itu pun di tanggapi banyak warganet. Bahkan tidak sedikit pula yang menangkap layar untuk dijadikan profile WhatsApp. Reporter: Cholis AnwarEditor: Supriyadi

Baca Juga

Komentar

Terpopuler