Rabu, 19 November 2025


Ke-35 klub putra yang awalnya berebut, tinggal menyisakan tiga tiket saja, itupun sudah dituntaskan hari ini. Dengan diisi klub yang menjadi juara dan runner up grup.

Ketiga klub yang menyusul, adalah Meteor sebagai juara grup C, dan Perkasa Sakti yang Sebagai runner up Grup C. Sedangkan tiket terakhir adalah Putra Voja sebagai runner up dari grup B.

Gavoda menjadi runner up setelah berhasil mengalahkan Putra Jaya dengan skor 3 - 1 di lapangan Berlian Muda Gebog. Pada babak pertama, kemenagan Gabida dengan skor 25 - 17.

Sementara babak kedua, kemenangan diraih oleh Putra Jaya dengan susah 26-24. Namun babak ketiga dimenangkan Gavoda dengan skor 25 - 14 dan set keempat 25 - 13.Panitia pertandingan Arip Hidayat mengatakan, Babak 16 Besar akan dimulai pada Senin (. Sehingga besok, semua pemain akan diliburkan guna persiapan babak berikutnya."Kami menggunakan dua lapangan, pertama adalah Berlian Muda dan kedua adalah lapangan Porvit.  Keduanya dipilih lantaran memiliki Tribun sehingga meski hujan masih tetap jalan," ungkapnya. (ADS)Editor : Akrom Hazami

Baca Juga

Komentar

Terpopuler