Rabu, 19 November 2025


Kapolsek Mlonggo, AKP Suyitno mengatakan, mayat tersebut ditemukan dua warga setempat yang hendak mencarik rongsokan di pantai.

’’Mayat ditemukan sekitar pukul 07.10 WIB tadi,’’ kata AKP Suyitno, Jumat (20/1/2023) pagi.

Baca: Geger Temuan Mayat Bayi dalam Plastik di Pantai Semat Jepara, Ternyata...

Melihat mayat tersebut, dua warga itu langsung berteriak mencari bantuan kepada warga lain. Warga kemudian menginformasikan kepada pihak Kepolisian dan Tim SAR gabungan yang langsung turun mengevakuasi.

Pihaknya menerangkan, ciri-ciri mayat tersebut yaitu memakai jaket berwarna biru dan celana dalam warna krem. Namun, karena wajahnya sudah rusak akhirnya tak bisa dikenali lagi.

Selain mengalami kerusakan pada wajah, kaki kanan mayat juga rusak, dan jari-jari turut rusak pula.
Selain mengalami kerusakan pada wajah, kaki kanan mayat juga rusak, dan jari-jari turut rusak pula.’’Wajah sudah tidak bisa dikenali,’’ jelas Suyitno.Diperkirakan, sosok yang ditemukan itu sudah tak bernyawa sekitar sepekan. Itu dibuktikan dengan kondisi terakhir tubuhnya.’’Saat ini mayat dibawa ke RSUD RA Kartini untuk evakuasi lebih lanjut,’’ pungkas Suyitno. Reporter: Faqih Mansur HidayatEditor: Zulkifli Fahmi

Baca Juga

Komentar

Terpopuler