– Fashion show busana Kudusan akan memeriahkan Pekan UMKM Kudus yang digelar pada 10-11 September 2022 di Alun-Alun Simpang Tujuh Kudus. Fashion show ini akan digelar pada hari Minggu (11/9/2022).
Acara ini diselenggarakan untuk memeriahkan HUT ke-75 PT Sukun Wartono Indonesia dan HUT ke-473 Kabupaten Kudus.
Siswanto, PIC lomba di acara Pekan UMKM Kudus mengatakan busana Kudusan berbeda dengan pakaian adat kudus. Busana kudusan di sini merupakan busana yang memiliki corak Kudus.
Sederhanananya yang sering dipakai oleh Organisasi Perangkat Daerah (OPD). Yakni memakai udeng atau iket kepala yang bercorak Kudusan bagi laki-laki, kemudian mengenakan baju koko bewarna putih, dan sarung batik.
Sementara untuk perempuan memakai kebaya dan menggunakan bawahan berupa jarik yang coraknya Kudusan.”Coraknya harus Kudusan. Terkadang kan ada yang tidak tahu bedanya, seperti corak Lasem atau corak Solo namun tetap dipakai. Karena ini busana Kudusan, maka harus corak Kudus yang dipakai," katanya.Menurutnya, tujuan dari kegiatan
busana Kudusan sebagai ajang untuk lebih mengenalkan busana Kudusan. Selama mengikuti fashion show, peserta akan berunjuk kebolehan berjalan di
. Tentunya juga sambil mengenakan pakaian Kudusan. Reporter: Vega Ma'arijil UlaEditor: Ali Muntoha
[caption id="attachment_241528" align="alignleft" width="1280"]

Dua siswa SMP 1 Kudus memakai pakaian kudusan (MURIANEWS/Yuda Auliya Rahman)[/caption]
MURIANEWS, Kudus – Fashion show busana Kudusan akan memeriahkan Pekan UMKM Kudus yang digelar pada 10-11 September 2022 di Alun-Alun Simpang Tujuh Kudus. Fashion show ini akan digelar pada hari Minggu (11/9/2022).
Acara ini diselenggarakan untuk memeriahkan HUT ke-75 PT Sukun Wartono Indonesia dan HUT ke-473 Kabupaten Kudus.
Siswanto, PIC lomba di acara Pekan UMKM Kudus mengatakan busana Kudusan berbeda dengan pakaian adat kudus. Busana kudusan di sini merupakan busana yang memiliki corak Kudus.
Sederhanananya yang sering dipakai oleh Organisasi Perangkat Daerah (OPD). Yakni memakai udeng atau iket kepala yang bercorak Kudusan bagi laki-laki, kemudian mengenakan baju koko bewarna putih, dan sarung batik.
Baca: Pesertanya Gendut-Gendut, Fashion Show Big Beauty di Kudus Bakal Seru
Sementara untuk perempuan memakai kebaya dan menggunakan bawahan berupa jarik yang coraknya Kudusan.
”Coraknya harus Kudusan. Terkadang kan ada yang tidak tahu bedanya, seperti corak Lasem atau corak Solo namun tetap dipakai. Karena ini busana Kudusan, maka harus corak Kudus yang dipakai," katanya.
Menurutnya, tujuan dari kegiatan
fashion show busana Kudusan sebagai ajang untuk lebih mengenalkan busana Kudusan. Selama mengikuti fashion show, peserta akan berunjuk kebolehan berjalan di
catwalk. Tentunya juga sambil mengenakan pakaian Kudusan.
Reporter: Vega Ma'arijil Ula
Editor: Ali Muntoha