Enam pasar itu yakni Pasar Jember, Pasar Brayung, Pasar Jekulo, Pasar Sidorekso, Pasar Babe atau Pasar Ternak Burung, dan Pasar Besito. Keenam pasar itu diperbaiki menggunakan APBD 2023.
, besaran anggaran perbaikan di tiap-tiap pasar berbeda-beda. Pasar Jember dikucur anggaran perbaikan sebesar Rp 190 juta.
Sedangkan Pasar Brayung dikucuri anggaran perbaikan Rp 190 juta. Kemudian untuk Pasar Jekulo juga dikucur anggaran perbaikan pasar dengan nominal yang sama sejumlah Rp 190 juta.
”'Untuk Pasar Sidorekso anggaran perbaikannya Rp 97 juta. Kalau Pasar Burung anggaran perbaikannya Rp 170 juta. Sementara Pasar Besito Rp 160 juta," kata Kepala Bidang Pengelolaan Pasar Dinas Perdagangan Kudus Albertus Harys Yunanto, Sabtu (4/2/2023).
Perbaikan pasar tersebut meliputi bagian yang berbeda-beda di tiap-tiap pasar. Seperti Pasar Jember yang membutuhkan perbaikan di bagian atap.
Perbaikan pasar tersebut meliputi bagian yang berbeda-beda di tiap-tiap pasar. Seperti Pasar Jember yang membutuhkan perbaikan di bagian atap.Kemudian untuk Pasar Brayung membutuhkan perbaikan di bagian atap. Selanjutya untuk Pasar Jekulo membutuhkan perbaikan di bagian atap kios.Selanjutnya, untuk Pasar Sidorekso perbaikan ada di bagian musala dan renovasi di bagian pagar pasar. Sementara untuk Pasar Babe ada di perbaikan pagar bagian selatan. Lalu, untuk Pasar Besito perbaikannya ada di bagian pagar dan pintu gerbang.”Pelaksanaannya sekitar bulan Maret. Perbaikan keenam pasar tersebut sudah urgen. Perkiraannya perbaikan di masing-masing pasar membutuhkan waktu perbaikan selama sebulan," terangnya. Reporter: Vega Ma'arijil UlaEditor: Ali Muntoha
Murianews, Kudus – Perbaikan pasar di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah akan dilanjutkan di tahun 2023 ini. Totalnya ada enam pasar.
Enam pasar itu yakni Pasar Jember, Pasar Brayung, Pasar Jekulo, Pasar Sidorekso, Pasar Babe atau Pasar Ternak Burung, dan Pasar Besito. Keenam pasar itu diperbaiki menggunakan APBD 2023.
Data yang dihimpun
Murianews, besaran anggaran perbaikan di tiap-tiap pasar berbeda-beda. Pasar Jember dikucur anggaran perbaikan sebesar Rp 190 juta.
Sedangkan Pasar Brayung dikucuri anggaran perbaikan Rp 190 juta. Kemudian untuk Pasar Jekulo juga dikucur anggaran perbaikan pasar dengan nominal yang sama sejumlah Rp 190 juta.
”'Untuk Pasar Sidorekso anggaran perbaikannya Rp 97 juta. Kalau Pasar Burung anggaran perbaikannya Rp 170 juta. Sementara Pasar Besito Rp 160 juta," kata Kepala Bidang Pengelolaan Pasar Dinas Perdagangan Kudus Albertus Harys Yunanto, Sabtu (4/2/2023).
Baca:Batal ke Pasar Ternak, Pedagang Sayur Bitingan Kudus Direlokasi ke Sini
Perbaikan pasar tersebut meliputi bagian yang berbeda-beda di tiap-tiap pasar. Seperti Pasar Jember yang membutuhkan perbaikan di bagian atap.
Kemudian untuk Pasar Brayung membutuhkan perbaikan di bagian atap. Selanjutya untuk Pasar Jekulo membutuhkan perbaikan di bagian atap kios.
Selanjutnya, untuk Pasar Sidorekso perbaikan ada di bagian musala dan renovasi di bagian pagar pasar. Sementara untuk Pasar Babe ada di perbaikan pagar bagian selatan. Lalu, untuk Pasar Besito perbaikannya ada di bagian pagar dan pintu gerbang.
”Pelaksanaannya sekitar bulan Maret. Perbaikan keenam pasar tersebut sudah urgen. Perkiraannya perbaikan di masing-masing pasar membutuhkan waktu perbaikan selama sebulan," terangnya.
Reporter: Vega Ma'arijil Ula
Editor: Ali Muntoha