– Sejumlah koleksi di Museum Kretek Kudus dikaji kembali. Kajian benda-benda yang mengulik sejarah kretek tersebut dilakukan bekerja sama dengan Museum Ronggowarsito Semarang, Senin-Selasa (30-31/5/2022).
Barang-barang sejarah yang dikaji seperti botol, alat giling sigaret kretek tangan (SKT) hingga corong pembuatan rokok.
Kepala Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Museum Kretek dan Taman Budaya Yusron mengatakan, pengkajian koleksi benda sejarah di Museum Kretek ini dilakukan untuk mengulik informasi dari barang sejarah kretek.
Apalagi selama ini, di barang-barang koleksi yang dikaji itu masih minim informasi saat di display di museum kretek.
"Jadi selama ini masih minim informasi, hanya menjadi koleksi yang didisplay dan diperlihatkan kepada pengunjung. Belum tau sejarah detail dan " katanya, Selasa (31/5/2022).
Pihaknya berharap, setelah dilakukan pengkajian tersebut informasi dari benda koleksi Museum Kretek bisa digali lebih dalam. Sehingga masyarakat yang melihat koleksi benda sejarah tersebut bisa mengetahui informasi yang di dalamnya."Seperti sejarah dari tahun berapa, dan informasi yang lain bisa lebih detail. Dan informasinya bisa disebarluaskan kepada khalayak luas," ujarnya. Reporter: Yuda Auliya RahmanEditor: Ali Muntoha
[caption id="attachment_293165" align="alignleft" width="1280"]

Kajian benda-benda sejarah di Museum Kretek Kudus. (Murianews/Yuda Auliya Rahman)[/caption]
MURIANEWS, Kudus – Sejumlah koleksi di Museum Kretek Kudus dikaji kembali. Kajian benda-benda yang mengulik sejarah kretek tersebut dilakukan bekerja sama dengan Museum Ronggowarsito Semarang, Senin-Selasa (30-31/5/2022).
Barang-barang sejarah yang dikaji seperti botol, alat giling sigaret kretek tangan (SKT) hingga corong pembuatan rokok.
Kepala Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Museum Kretek dan Taman Budaya Yusron mengatakan, pengkajian koleksi benda sejarah di Museum Kretek ini dilakukan untuk mengulik informasi dari barang sejarah kretek.
Apalagi selama ini, di barang-barang koleksi yang dikaji itu masih minim informasi saat di display di museum kretek.
"Jadi selama ini masih minim informasi, hanya menjadi koleksi yang didisplay dan diperlihatkan kepada pengunjung. Belum tau sejarah detail dan " katanya, Selasa (31/5/2022).
Baca: Museum Kretek Tengah Cari Kereta Kencana Koleksi Pabrik Rokok Kudus
Pihaknya berharap, setelah dilakukan pengkajian tersebut informasi dari benda koleksi Museum Kretek bisa digali lebih dalam. Sehingga masyarakat yang melihat koleksi benda sejarah tersebut bisa mengetahui informasi yang di dalamnya.
"Seperti sejarah dari tahun berapa, dan informasi yang lain bisa lebih detail. Dan informasinya bisa disebarluaskan kepada khalayak luas," ujarnya.
Reporter: Yuda Auliya Rahman
Editor: Ali Muntoha